Electronic Resource
“Penerapan Algoritma K-Means Dalam Menentukan Penerima Blt Di Desa Karangpandan “
Program Bantuan Langsung Tunai Dana Desa atau sering dikenal dengan
BLT merupakan Salah satu Program Bantuan sosial yang dikeluarkan pemerintah
melalui anggaran dana desa yang diberikan kepada keluarga kurang mampu.Desa
Karangpandan Sebagai salah satu desa yang telah melaksanakan penyaluran
Program Bantuan Langsung Tunai (BLT).Dalam menentukan calon penerima
BLT Pemerintah Desa harus mengumpulkan berkas data seleksi calon penerima
baik dari keluarga yang sederhana mampun kurang mampu
| SB00867S | KKI 001.6 MAN p/s | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain