Electronic Resource
Tinjauan Yuridis Normatif Terhadap Pelaksanaan Pendaftaran Tanah Secara Sporadik Pada Tanah Yang Belum Bersertifikat (Studi Pada Kantor Pertanahan Kabupaten Malang)
Dalam Penulisan Skripsi ini membahas tentang Tinjauan Yuridis Normatif TerhadapPelaksanaan Pendaftaran Tanah Secara Sporadik Pada Tanah Yang Belum Bersertipikat ” (Studi Pada Kantor Pertanahan Kabupaten Malang). Dimana selama ini banyak masyarakat yang merasa kesulitan untuk mengurus sertipikat Tanah.
Untuk mengungkap fakta bahwa mengurus sertipikat Tanah adalah hal yang mudah murah dan selesai. Setelah melakukan observasi di Kantor Pertanahan Kabupaten Malang dengan melakukan wawancara dengan para pejabat terkait proses pembuatansertipikat Tanah serta para pihak dari notaris yang biasa jadi mitra BPN maka Penulis berkesimpulan bahwa mengurus sertipikat adalah muda murah dan selesai.
2133030/SB/2021 | KKI 340 SUY t/s | Perpustakaan Unikama | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain