Electronic Resource
Pengaruh Komunikasi Guru Dengan Siswa Dan Bimbingan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Wagir Malang
Pada dasarnya keberhasilan belajar ditentukan oleh dua faktor yang berasal dari dalam diri siswa dan dari luar siswa antara lain komunikasi guru dengan siswa dan bimbingan orang tua. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 1 Wagir karena terjadi masalah dalam proses belajar mengajar yang disebabkan adanya perbedaan persepsi antara siswa dengan guru dari materi yang diajarkan. Sehingga diperlukan komunikasi yang baik antara guru dengan siswa dan diikuti pula bimbingan dari orang tua agar bisa mencapai prestasi belajar yang maksimal.
21345918/SB/2024 | KKI 330 ERM p/s | Perpustakaan Unikama | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain