Electronic Resource
Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Dan Kreativitas Guru Dalam Proses Pembelajaran IPS Ekonomi Berpengaruh Terhadap Hasil Belajar Siswa Di SMP Negeri 4 Tulungagung
Sebagai salah satu komponen penting dalam pendidikan, guru memiliki peranan yang sangat vital terhadap keberhasilan suatu proses pendidikan. Kompetensi guru merupakan kemampuan, kecakapan atau keterampilan untuk mentransfer pengetahuan dan mendidik serta membimbing siswa dalam proses belajar mengajar. Seorang guru juga harus memiliki kreativitas yang tinggi pula dalam melaksanakan pembelajaran.
21345907/SB/2024 | KKI 330 MAL p/s | Perpustakaan Unikama | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain