Electronic Resource
Efektifitas Penerapan Metode Pembelajaran Learning Cycle 5 Fase Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas X SMK PGRI Pakisaji Tahun Ajaran 2010/2011
Peningkatan sumber daya manusia yang berkualitas, produktif, mandiri serta berkompetensi dapat mewujudkan tujuan pendidikan nasional melalui proses belajar mengajar. Pemilihan metode pembelajaran yang tidak tepat akan mengakibatkan suasana kegiatan belajar mengajar kurang kondusif. Hal ini mengakibatkan siswa mengalami kesulitan dalam memahami pelajaran sehingga prestasi belajar yang diperoleh berada di bawah KKM.
21345884/SB/2024 | KKI 371.657 PER e/s | Perpustakaan Unikama | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain