Penelitian ini membahas penggunaan media manipulatif untuk meningkatkan prestasi belajar siswa kelas 5 pada materi volume balok. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat peningkatan dari pen…
Kerjasama merupakan kemampuan yang sangat dibutuhkan anak sebagai bekal untuk kehidupan selanjutnya. Penelitian ini fokus membahas tentang pengembangan model outbound untuk meningkatkan kemampuan k…
Kurang berkembangnya kemampuan kognitif anak dalam hal mengklasifikasikan benda berdasarkan ciri-cirinya, mengenal lambang huruf dan lambang bilangan pada peserta didik di Kelompok A TK PGRI 1 Lawa…
Kemampuan keseimbangan anak merupakan aspek yang penting untuk dikembangkan dan diberi stimulasi sejak anak usia dini. Oleh karena itu perlu adanya kegiatan permainan yang dapat menunjang perkemban…
Gadget merupakan salah satu teknologi yang sangat berperan pada era globalisasi saat ini. Penggunaan gadget pada anak usia dini hanya digunakan untuk bermain game dan menonton youtube. Kemampuan …
Kemampuan kognitif adalah kemampuan konsep umum yang mencakup semua bentuk pengenal, termasuk di dalamnya mengamati, melihat, memperhatikan, memberikan, menyangka, membayangkan, memperkirakan, mend…
Kompetensi dasar dalam mengembangkan kemampuan berbahasa anak kelompok usia 5-6 tahun adalah anak mampu berkomunikasi secara lisan, mampu memiliki perbendaharaan kata dan mengenal simbol-simbol yan…
Kemampuan membaca merupakan kesanggupan anak untuk mengenali huruf dan kata,kemudian menghubungkan dengan bunyi serta memahami makna dari tulisan yang dibaca diawali dengan kemampuan mendengarkan h…
Gerakan motorik halus mempunyai peranan yang penting dalam perkembangan anak. Motorik halus adalah gerakan yang hanya melibatkan bagian-bagian tubuh tertentu yang dilakukan oleh otot-otot kecil. Be…
Bahasa merupakan bagian penting dalam kehidupan anak. Untuk mengembangkan kemampuan berbahasa terdapat berbagai aspek kegiatan yang dapat dilakukan oleh tenaga pendidik/ guru yakni dengan cara mera…