Kemampuan keseimbangan anak merupakan aspek yang penting untuk dikembangkan dan diberi stimulasi sejak anak usia dini. Oleh karena itu perlu adanya kegiatan permainan yang dapat menunjang perkemban…
Gadget merupakan salah satu teknologi yang sangat berperan pada era globalisasi saat ini. Penggunaan gadget pada anak usia dini hanya digunakan untuk bermain game dan menonton youtube. Kemampuan …
Kemampuan sosial emosional anak merupakan aspek yang penting dikembangkan dan diberi stimulasi, tidak hanya dengan menggunakan lembar kerja saja. Sehingga dibutuhkan kegiatan permainan yang dapat m…
Bedasarkan nilai tes awal kelompok A TK Muslimat NU Al Masyithoh 1 Lawang, praktik awal pada pelajaran peserta didik lebih banyak dibantu oleh guru dalam menyelesaikan tugas-tugas keterampilan. Hal…
Perkembangan kognitif peserta didik usia 5-6 tahun sudah mampu mengkomunikasikan hubungan matematis secara sederhana terutama berhubungan dengan penjumlahan dan pengurangan angka 1-10 dengan menggu…
Kepercayaan diri adalah sebagai hasil suatu perasaan atau anggapan bahwa diri dalam keadaan baik sehingga memungkinkan seseorang tampil dan berperilaku untuk menunjukkan pada dunia luar bahwa dia y…
Kemampuan Motorik Halus Anak TK Dharma Wanita Persatuan 1 Tirtomoyo masih tergolong sangat rendah, sehingga anak belum mampu berkarya seni melipat berbagai bentuk dari kertas origami. Maka penulis …